TRANSPARANSI DAN AKUNTABILITAS PENGELOLAAN DANA BANTUAN OPERASIONAL SEKOLAH (BOS) TERHADAP KEMAJUAN PENDIDIKAN DI KABUPATEN SIDOARJO
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Penerapan Transparansi dan Akuntabilitas dalam pengelolaan dana bantuan operasional sekolah (BOS) terhadap kemajuan pendidikan di Sidoarjo. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kualitatif dengan teknik pengumpulan data berupa observasi, wawancara, dan studi dokumentasi.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan prinsip transparansi dan akuntabilitas dalam pengelolaan dana bantuan operasional sekolah (BOS) terhadap kemajuan pendidikan di Sidoarjo sudah berjalan cukup baik, yaitu adanya keterlibatan semua oknum yang berkepentingan mulai dari Dinas pendidikan, tim manajemen sekolah, guru, karyawan dan komite sekolah dalam perencanaan, pelaksanaan dan evaluasi anggaran. Fakta ini menunjukkan bahwa sekolah telah melakukan proses pembahasan anggaran secara terbuka sesuai dengan standar operasional prosedur pada sekolah tersebut.
Full Text:
PDFReferences
Andrianto, N. (2007). Good e- government: transparansi dan akuntabilitas publik melalui e- government. Bayumedia.
Fauzan. 2014 Pengaruh Penerapan Good Corporate Governance Terhadap Perilaku Etis Dalam Pengelolaan Dana Bantuan Operasional Sekolah, Journal, Vol 10 No 3.
Giyanto, G., Sardjono, Y., & Sutrisno, B. (2013). Akuntabilitas Pengelolaan Dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) Di SD Negeri Belah I Kecamatan Donorojo Kabupaten Pacitan (Doctoral dissertation, Universitas Muhammadiyah Surakarta).
Hidayati, A., & Irianto, H. (2019). Strategi Pengembangan Kinerja Rantai Pasok Kentang di Kabupaten Magetan.
Hilendri, B. A., Rahmah, L., & Nurabiah, N. (2016). Analisis pengelolaan dana bantuan operasional sekolah (BOS) di SD Negeri 1 Sukamulia kabupaten lombok timur. Bilancia: Jurnal Ilmiah Akuntansi, 6(4), 389-401.
Julantika, T., Kurrohman, T., & Supatmoko, D. (2017). Akuntabilitas Pengelolaan Dana Bantuan Operasional Sekolah (Studi Kasus SDN Pringgowirawan 02 Jember). e- Journal Ekonomi Bisnis dan Akuntansi, 4(1), 30-34.
Novie, K,M. 2017. Menelaah Transparansi dan Akuntabilitas Pengelolaan Keuangan pada Yayasan Pendidikan Full Day Mardatillah Singaraja, e-Journal, Vol 7, No 1.
Peraturan Menteri Pendidikan Nasional No. 15 Tahun 2010 tentang SPM Pendidikan Dasar di Kota dan Kabupaten.
Peraturan Pemerintah No. Mengenai Pembiayaan Pendidikan, Pasal 1 Pasal 2 Ayat 1 UU 48 Tahun 2008
Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2010 Tentang Pengelolaan Dan Penyelenggaraan Pendidikan.
Peraturan Perundang-Undangan Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional.
Pramita, Z. E. (2015). Evaluasi realisasi anggaran dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) di SDN Mojorejo 02 Kec. Wates, Kab. Blitar (Doctoral dissertation, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim).
Rapitasari, D., Nurani, J., & Ratnawati, S. (2019). Analisis Kebijakan Kota Surabaya Tentang Kawasan Tanpa Rokok Pada Ruang Terbuka Publik. Wacana Publik, 13(02).
Ratnawati, S. (2009). Model Pengembangan Sistem Pelayanan Dengan Menggunakan Citizen’S Charter Untuk Meningkatkan Pelayanan Yang Berbasis Masyarakat. CAKRAWALA, 4(1), 1-13.
Shafratunnisa, F. (2015). Penerapan prinsip transparansi dan akuntabilitas dalam pengelolaan keuangan kepada stakeholders di sd islam binakheir.
Solikhatun, I. (2016). Analisis Pengelolaan Dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS)(Studi Pada SMK Negeri 1 Yogyakarta). Kajian Pendidikan Akuntansi Indonesia, 5(5).
Sutedjo, S. (2009). Persepsi stakeholder terhadap transparansi dan akuntabilitas pengelolaan keuangan sekolah (Studi Kasus di Sekolah Menengah Pertama Standar Nasional Kabupaten Kendal) (Doctoral dissertation, Universitas diponegoro).
Uchyani, R., & Irianto, H. (2016). Pengembangan Pasar Produk Olahan Kacang Melalui Perbaikan Kemasan. Asian Journal of Innovation and Entrepreneurship (AJIE), 1(01), 62-67.
Wahyuningsih, T. D. (2016). Pengelolaan Dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) di SMP Negeri 2 Gombong Kabupaten Kebumen Tahun Ajaran 2015/2016. Jurnal Pendidikan dan Ekonomi, 5(1), 30-41.
DOI: http://dx.doi.org/10.30872/jp.v14i2.12915
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2026 Jurnal Paradigma (JP)

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.
Jurnal Paradigma (JP)
pISSN: 2252-4266 - eISSN: 2615-3394
Organized and Published by Magister Administrasi Publik - Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Mulawarman
W : http://e-journals.unmul.ac.id/index.php/JParadigma/
E : jurnal.paradigma@unmul.ac.id

Jurnal Paradigma (JP) is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.